Banyak hal menarik dan pastinya menyenangkan yang saya rasakan,bukan saja kuliner,spot dan destinasi wisata yang dipilih sungguh menarik tetapi kebersamaan dengan teman teman ONYX Property yang membuat saya semakin cinta dengan pekerjaan saya sebagai agent property.
Bersama ONYX Property saya bisa melakukan banyak hal yang lucu dan menyenangkan,apalagi soal makanan tidak diragukan lagi,ungkapnya dengan penuh bahagia.