NEWS  

Kapoksahli Pangdam XIV/Hsn Menghadiri Upacara Hari Juang Polri di Mapolda Sulsel

TEROBOSNUSANTARA.COM-Makassar – Kapoksahli Pangdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Tri Saktiyono, menghadiri Upacara Peringatan Hari Juang Kepolisian Negara Republik Indonesia Tahun 2024, yang mengusung tema “Dengan Semangat Hari Juang Polri yang Presisi Siap Mengabdi Demi Terwujudnya Indonesia Emas 2045”, bertempat di Lapangan Markas Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan, Jl. Perintis Kemerdekaan, Kota Makassar. Rabu, (21/08/2024)(Hms-Red).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *